Indonesia yang sebelumnya dikenal dengan nama nusantara (aslinya Nuswantara) memiliki aneka tempat yang dapat menjadi destinasi wisatawan lokal maupun asing. Terdapat aneka jenis budaya, panorama alam, ragam makanan dari Sabang hingga Merauke yang menanti untuk dikunjungi.